Kapolsek Binamu Pantau Pelaksanaan Percepatan Vaksinasi Di Puskesmas Binamu Kota

Jeneponto-Aliefmedia.id- Berlokasi di puskesmas Binamu kota jalan M. Ali Gassing kelurahan Pabiringa, kecamatan Binamu, kabupaten Jeneponto, Kapolsek Binamu Iptu Baharuddin.M, S.Sos melaksanakan pemantauan dan pengawasan kegiatan vaksinasi yang dilaksanakan oleh nakes puskesmas Binamu kota, kegiatan tersebut menindaklanjuti program pemerintah dalam akselerasi percepatan vaksinasi di indonesia. Kamis (21/4/2022).

Dalam kegiatan tersebut kapolsek binamu tak lupa menghimbau warga agar jangan takut untuk divaksin karena vaksin bertujuan untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh (imunisasi tubuh)guna mencegah terjangkit dari virus covid-19 juga percepatan membentuk herd immunity.

Kesempatan tersebut kapolsek binamu Iptu Baharuddin.M S.Sos juga menghimbau kepada para tamu undangan agar tetap mematuhi protokol kesehatan yang berlaku guna menekan penyebaran virus covid-19 seperti tetap menggunakan masker saat beraktivitas termasuk menjaga protkes dalam beribadah di bulan suci ramadhan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

casibom casibom giriş casibom casino siteleri deneme bonusu veren siteler canlı casino siteleri